Almond Milk No Sugar (DIET)
Almond Milk No Sugar (DIET)

Anda sedang mencari ide resep almond milk no sugar (diet) yang unik? Cara menyiapkannya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Kalau salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal almond milk no sugar (diet) yang enak selayaknya punya aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari almond milk no sugar (diet), pertama dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menghidangkannya. Tak perlu pusing kalau ingin menyiapkan almond milk no sugar (diet) yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat menjadi sajian spesial.

Di bawah ini ada beberapa tips dan trik praktis untuk membuat almond milk no sugar (diet) yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Almond Milk No Sugar (DIET) menggunakan 6 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam menyiapkan hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam menyiapkan Almond Milk No Sugar (DIET):
  1. Ambil 1 cup kacang almond panggang
  2. Gunakan Sejumput garam
  3. Siapkan 3-4 Air matang
  4. Siapkan 2 buah kurma
  5. Gunakan 1 sdm madu
  6. Siapkan Saringan kawat & kain bersih
Cara membuat Almond Milk No Sugar (DIET):
  1. Saya ga pake ukuran ml ya tp pake ukuran 1:3 (kalo mau agak encer 1:4). Jadi pake cangkir kaya gini. Nah nanti airnya berarti 3 kali cup ini. Jadi ukuran tergantung gelas/wadah yang dipake. Isi almond sampai penuh seperti gambar.
  2. Rendam almond dengan air matang semalaman 8-12 jam. Saya tutup kemudian masukkan kulkas. (Air rendaman jangan dibuang ya bisa buat siram tanaman)
  3. Setelah dibuang airnya. Masukkan almond ke dalam blander tambahkan air 3 x ukuran cup yang dipakai. Masukkan kurma (boleh merk apa aja) saya pake palm fruit konon yang sukkari lebih enak. Kemudian sejumput garam (dikit aja ya) dan madu 1 sdm.
  4. Blander kurma dengan kecepatan low hingga high sampai halus.
  5. Kemudian tuang susu almond ke saringan yang sudah dilapisi kain bersih. Atau bisa menggunakan kain saringan tahu kebetulan saya ga punya. Kemudian peras sampai ampasnya kering.
  6. Sisihkan ke dalam wadah. Untuk yang pengen lebih smooth bisa diblander ulang ya susu almond nya. Kalo saya cukup sekali aja. Dan dapatnya saya 600 ml.
  7. Simpan susu almond ke dalam botol kaca/plastik. Di kulkas bawah tahan sekitar 3 harian. Bisa juga di freezer. Bisa membuat sesuai kebutuhan. Sebaiknya tidak lewat 3 hari supaya lebih fresh.
  8. Nah untuk ampas Almond yang lumayan banyak jangan dibuang ya. Bisa dijadikan tepung tentu lebih sehat. Panggang sisa almond dengan suhu 150° kurleb 40 menitan. Jika tidak punya oven bisa di sangrai di wajan tanpa minyak sampai kering. Setelah kering lalu blander dan simpan di wadah tertutup. Tepung almond bisa dikreasikan menjadi cookies, pancake dll 🥰🥰 selamat mencoba salam sehat.. 😘

Terima kasih telah menggunakan resep yang tim kami tampilkan di sini. Besar harapan kami, olahan Almond Milk No Sugar (DIET) yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan makanan yang enak untuk keluarga/teman ataupun menjadi inspirasi untuk berbisnis kuliner. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!